Connect with us

DAERAH

PW Pemuda Muhammadiyah Sumut Adakan Pelatihan Dasar Kokam

Published

on

Medan – Perwakilan Pemuda Muhammadiyah Sumatera Utara adakan pendidikan kilat pra pelatihan dasar komando kesiap siagaan Angkatan Muda Muhammadiyah se Sumut di hotel Madani, Sabtu (10/7/2021).

Acara yang di adakan oleh PW PM Sumut ini di hadiri oleh Kadispora Sumut, Ketua kepemudaan Wilayah Sumut, perwakilan Ketua Muhammadiyah Sumut dan juga ketua Kokam Nasional.

Kadispora Sumut menyampaikan apresiasi dan dukungannya kepada PW PM Kokam Sumut yang ikut turut serta dalam -memberikan pendidikan dan pelatihan kepada kader kadernya untuk bersama sama dan bergandengan tangan bersama pemerintahan Provinsi Sumatera Utara dalam menjaga keamanan dan stabilitas nasional, khususnya Sumatera Utara, pungkasnya.

Di samping itu, wakil Ketua PW Muhammadiyah Sumatera Utara Mario Kasduri,MA., mengatakan bahwa acara pra pelatihan ini bertujuan untuk membentuk kader kader muda kokam yang nasionalis dan d landasi oleh iman dan taqwa.

Advertisement

Hadir pula dalam acara tersebut komandan nasional komando kesiap siagaan Pemuda Muhammadiyah. Ia mengatakan Kokam ini terlahir pertama kali pada saat masa pemberantasan G30S PKI oleh salah satu perwira TNI pada saat itu. Ia berharap dengan berlangsungnya acara ini bisa menjadikan Kokam sebagai organisasi kepemudaan yang mampu membantu langsung masyarakat, apalagi di saat pandemi Covid saat ini,tutupnya.

Continue Reading
Advertisement
Click to comment

Warning: Undefined variable $user_ID in /home/jarrakpos/public_html/wp-content/themes/zox-news/comments.php on line 49

You must be logged in to post a comment Login

Leave a Reply