Connect with us

EKONOMI

Geliatkan Pariwisata, Bank BPD Bali Luncurkan Transaksi Berbasis QRIS di Taman Kuliner Yeh Malet

Published

on

Karangasem, JARRAKPOS.com – Menggeliatkan ekonomi Bali, Bank BPD Bali bersama Bank Indonesia (BI) luncurkann QRIS (Quick Response Code Indonesian Standard) untuk dunia usaha di Kabupaten Karangasem dan Klungkung bertempat di Taman Kuliner Yeh Malet, Banjar Dinas Yeh Malet, Desa Antiga Kelod, Kecamatan Manggis, Karangasem, Sabtu (8/8/2020). Hadir pada kesempatan tersebut Bupati Karangasem dan Klungkung serta Kepala Otoritas Jasa Keuangan Regional 8 Bali dan Nusa Tenggara, Elyanus Pongsoda.

1bn-ik#28/12/2019

Pada kesempatan tersebut, Direktur Utama Bank BPD Bali, I Nyoman Sudharma, SH, MSi., mengatakan peluncuran QRIS Bank BPD Bali sekaligus mendukung upaya menggeliatkan ekonomi dan pariwisata Bali sesuai Surat Edaran Gubernur Bali Nomor: 3355 Tahun 2020 tentang Protokol Tatanan Kehidupan Era Baru.

Laman: 1 2 3 4

Continue Reading
Advertisement